Kenali Tanda Awal Serangan Jantung Seperti yang Dialami Ricky Siahaan
Daftar Isi
- Tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan
- 1. Rasa tidak nyaman di dada
- 2. Rasa tidak nyaman di area lain bagian tubuh atas
- 3. Sesak napas
- Variasi gejala serangan jantung pada wanita
Gitaris band SeringaiRicky Siahaan meninggal dunia pada Sabtu (19/4) lalu usai konsernya di Tokyo, Jepang. Ia dikabarkan meninggal dunia karena serangan jantung.
Dari kasus itu, masyarakat perlu memahami beberapa tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan agar tak telat mendapatkan penanganan.
Kepergian CEO Whiteboard Journaldikonfirmasi oleh Seringai melalui akun Instagramnya. Disebutkan bahwa Ricky meninggal dunia secara mendadak usai menyelesaikan set di penutupan tur mereka.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Endapan lemak disebut dengan plak. Plak dapat pecah dan membentuk gumpalan yang menghalangi aliran darah. Kurangnya aliran darah dapat merusak atau menghancurkan sebagian otot jantung.
Tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan
Serangan jantung perlu segera ditangani. Penanganan yang terlambat semakin menurunkan potensi selamat.
Untuk itu, Anda perlu mengenai beberapa tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan berikut, menukil laman American Heart Association (AHA).
1. Rasa tidak nyaman di dada
Kebanyakan kasus serangan jantung diawali dengan rasa tidak nyaman di bagian tengah dada. Rasa ini dapat berlangsung beberapa menit, atau dapat hilang lalu muncul kembali.
Rasa tidak nyaman terasa seperti sesak atau nyeri.
2. Rasa tidak nyaman di area lain bagian tubuh atas
![]() |
Selain di dada, rasa tidak nyaman juga bisa muncul di area lain pada bagian tubuh atas. Gejalanya bisa berupa rasa nyeri dan tidak nyaman di salah satu lengan atau keduanya, punggung, leher, rahang, dan perut.
3. Sesak napas
Sesak napas dapat terjadi dengan atau tanpa rasa tidak nyaman di dada.
Selain itu, Anda juga perlu mewaspadai gejala awal serangan jantung yang lain seperti keringat dingin, mual, detak jantung cepat atau tidak teratur, serta merasa lelah dan pusing.
Lihat Juga :![]() |
Variasi gejala serangan jantung pada wanita
Nyeri dada (angina) jadi salah satu utama gejala serangan jantung. Namun, wanita biasanya memiliki beberapa gejala lain yang menyertai. Berikut di antaranya:
- rasa cemas,
- sesak napas,
- sakit perut,
- nyeri pada bahu, punggung, atau lengan,
- rasa lemah yang tidak biasa.
Demikian beberapa tanda awal serangan jantung seperti yang dialami Ricky Siahaan. Segera minta pertolongan medis jika Anda atau ada orang di sekitar yang mengalami beberapa gejala di atas.
(asr/asr)(责任编辑:知识)
FOTO: Keliling Jakarta Naik Bus Atap Terbuka
Tanpa Persetujuan Trump, Uni Eropa dan Inggris Terapkan Sanksi Baru ke Rusia
AXA Mandiri Waspadai Efek Trump, Tetap Optimis di Tengah Gejolak
'Anies Baswedan, Formula E Gak Bikin Kenyang!'
KPK Masih Buka Kemungkinan Tersangka Lain Kasus PLTU
- Firli Bahuri Dipastikan Hadir dalam Pemeriksaan di Bareskrim Polri Hari Ini
- Ketum PPP Suharso Monoarfa Dilaporkan ke Bareskrim Soal 'Amplop Kiai'
- Namanya Masuk Usulan Calon Pj Gubernur Pengganti Anies, Bahtiar: Mohon Doanya
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Pemberhentian Anies Baswedan Dan Wagub Riza
- Ini Dia Sosok Masinis KRL Anjlok di Bogor
- Kala Polisi Bergeming Ditanya Orator Demo HMI di DPR: Setuju Gak BBM Naik?
- Terdakwa Tak Hadir, Sidang Pembacaan Dakwaan Dugaan Terorisme Farid Okbah Ditunda
- Duh... Pegawai KPK Nyolong 1,9 kilo Emas Sitaan, Sangat Mencoreng Citra Lembaga
-
Ternyata Ketua KPK Tahu Anak Buahnya Bertemu TGB, Ini Penjelasannya
Warta Ekonomi, Jakarta - Polemik pertemuan antara Deputi Penindakan KPK, Brigjen Pol Firli dengan ma ...[详细]
-
Pemanis Buatan Picu Serangan Jantung, Studi Ungkap Penyebabnya
Jakarta, CNN Indonesia-- Studi menemukan pemanis buatanpicu serangan jantung. Peneliti menyebut pema ...[详细]
-
Timah Properti Tawarkan Gaya Hidup Green Living Lewat Klaster Alexandrite
Warta Ekonomi, Jakarta - PT Timah Karya Persada Properti (Timah Properti), anak usaha PT Timah Tbk, ...[详细]
-
Prakiraan Cuaca Jakarta Selasa 13 September: Siang Sebagian Wilayah DKI Hujan
SuaraJakarta.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan prediksi terkait cu ...[详细]
-
Warta Ekonomi, Jakarta - Api mengamuk di Pasar Blok A di Jalan Panglima Polim, Melawai, Kebayoran Ba ...[详细]
-
Viral Sopir Taksi Diduga Kena 'Angin Duduk', Kenali Gejalanya
Jakarta, CNN Indonesia-- Baru-baru ini viraldi media sosial aksi sopir taksi menolong temannya sesam ...[详细]
-
Ngeri! Truk Tronton Mendadak Jalan Mundur Di Lebak Bulus, Pedagang Bakpao Hingga Angkot Jadi Korban
SuaraJakarta.id - Sebuah kecelakaan yang melibatkan truk tronton terjadi di dekat Stasiun MRT Lebak ...[详细]
-
DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Pemberhentian Anies Baswedan Dan Wagub Riza
SuaraJakarta.id - DPRD DKI Jakarta bakal menggelar rapat paripurna pemberhentian Gubernur Anies Basw ...[详细]
-
Jika Mau Selamat Hadapi Trump, Boy Thohir Ungkap RI–China Harus Kompak!
Warta Ekonomi, Jakarta - Ketua Kadin Indonesia Komite Tiongkok, Garibaldi Thohir, menyerukan penguat ...[详细]
-
Gak Cuma Bohong, Anies Baswedan Juga Gatot Alias Gagal Total!
Warta Ekonomi - Direktur Eksekutif Center for Youth and Population Research (CYPR) Dedek Prayudi men ...[详细]
JK Bersidang di PN Jakpus, Ada Apa Nih?
Geger, Warga Tebing Tinggi Temukan Mayat Siswi SMA di Ladang, Diduga Korban Pembunuhan
- Ekonomi China Ngebut, PM Li Qiang Ajak Indonesia Lari Bareng
- Gubernur Anies Diam
- Titik Balik Bripka Ricky Rizal Melawan Skenario Ferdy Sambo, Keluarga Menangis Memintanya Jujur
- Periksa Kanit Reskrim dan Kapolsek Penjaringan, Kapolda Tepis Terkait Narkoba
- Viral Kebun Binatang Sydney Tiru Suasana Kampung RI, Ada Konter Pulsa
- Skrining Dexa Medica Ungkap 73% Peserta Berisiko Sakit Kronis
- Kronologi Kemaluan Suami Dipotong Istri Siri di Cikarang, Ketahuan Selingkuh